HAK CIPTA KAMARADANU,DILARANG KERAS MEMBUKUKAN SETIAP KARYA/ PUISI ATAU TULISAN DARI BLOG INI TANPA IJIN KAMARADANU KAMAHEMAN

Total Tayangan Halaman

Senin, 16 Mei 2011

PUISI ; " RATAPAN LARA NIRWANA "

" RATAPAN LARA NIRWANA "


 








ratapan......
aku hanya meratapinya
dia menangis tanfa sedu-sedan lagi
aku yang menggila padamu
kau lebih terbias sipat insani
aku yang merana
kau yang memecah langit nirwana
aku yang bertanya ..." mengapa " ???
kau yang menjawab lirih desir angin furba,lirih,risih
terpaku mematung membujur kaku dalam jambangan semi kembali
kau...aku....semi mata nurani yang terkulai






Tuhaaaannnnn....
bagiankukah???
Tuhannnnnnnnnn......
sapalah aku atau lumatkah aku
Tuhan.........................................
Kau Tuhanku yang menumbuhkan asa,rasa dan cinta
Kau punya Kuasa tuk melumatnya
Aku lemah,susah,punah.....
Aku lelah,resah,marah,desah,sumpah serafah...!!!
GELO !!! Aku menghardik takdirku....
kecamanku tiada guna....
aku lemah terpapah dan lelah

Selorong anjing-anjing kudapan ditengah malam
Setan-setan durjana penyamun cinta birahi
Tak Khan mau tau aku
Serigala-serigala bahtera,
tak khan faham makna cinta...
inilah Rama-Shinta
Inilah Aku sang Bayu Bajra yang menghantam Norma
Inilah aku dan dia yang terkulai pada arahNya
Aku lelah mama
aku lelah ibu
Aku lelah ayah...
Lelah tiada tara...
Andai........aku tak bisa lagi berkata jauh...
Akulah Romi-Yuli itu



Persetan dengan norma
Persetan dengan Kuasa
percuma hardik dan serapahmu
aku...tetap lelah Tuhan.....
lelah....lemah....resah...gelisah..
Dan aku pasrah...














By ; Kamaradanu ? Kamaheman 17 Mei 2011 pukul 02;40 WIB
aku dedikasikan tuk keponakanku yang baru kenal 29 jam.
jangan lagi kau tanyakan dia...inilah jawabannya...jangan kau benci duniamu,jangan kau benci dirimu,jangan kau benci siapapun...BANGKITLAH ANAKKU...kau adalah bagian dari alam ini.
BANGKIT DAN BANGUNLAH ISTANA !!! Tangisan tak khan menggantikan apapun.
Suaranya tlah kau dengar seperti suaramu.
Jangan lagi kau tangisi dia....
{ setiap hurup puisi ini disertai 5 tetes air netraku }.

2 komentar:

  1. Subhanallah.... saya nangis baca puisi ini...
    Begitu menyayt hati sy..

    BalasHapus
  2. TERIMAKASIH izg,NUHUN am,TXU ALL...tangisanmu...tanda hidupnya Dia....dlm rasamu,dlm jiwamu..you life-you live=you love

    BalasHapus

Pengikut